Multimedia Technology and Application

Supervisor Topic Descriptions Pre-Requisite Course
Dr. Eng. Ir. WIKKY FAWWAZ AL MAKI, S.T., M.Eng. (WKF) Sound and Image Processing
  1. Signal (sound) Processing
  2. Disease detection based on image
  3. Computer Vision Application in Agricluture
  4. Object detection for transportation
Pemrosesan Citra Digital, Pembelajaran Mesin
RIMBA WHIDIANA CIPTASARI, S.Si., M.T., Ph.D (RMB) Multimedia Forensics
  1. Inconsistency lighting in multiple light sources.
    Terdapat objek yang diberikan cahaya dari beberapa sumber (matahari, lampu, dsb). Efek cahaya tersebut akan memunculkan bayangan pada objek. Keaslian sebuah citra dapat diidentifikasi berdasarkan inkonsistensi bayangan suatu objek. Objektif persoalan adalah membangun model autentikasi untuk mengidentifikasi keaslian objek.
  2. Image Extrapolation
    Diberikan sebuah citra yang memiliki area terdistorsi minimal 25%. Area tersebut dapat berada pada posisi paling kanan, kiri, atas, atau bawah. Topik ini telah dikerjakan sebagai TA pada 2020 oleh 1301164048-TENGKU MUHAMMAD RISKY. Objektif persoalan adalah melakukan color dictionary improvement terhadap model ekstrapolasi untuk mengestimasi dan merekonstruksi area terdistorsi tersebut. Hasil rekonstruksi dapat digunakan untuk keperluan penyidikan.
  3. Correct perspective of an object
    Diberikan sebuah teks, bisa berupa spanduk, pelat kendaraan, dan sejenisnya, dalam posisi tidak sepenuhnya sejajar dengan pandangan normal. Objektif persoalan adalah melakukan koreksi proyeksi sedemikian sehingga teks tersebut dapat terbaca dengan benar. Hasil rekonstruksi dapat digunakan untuk keperluan penyidikan.
Pemrosesan Citra Digital, Object recognition, Probabilitas statistik
BEDY PURNAMA, S.Si., M.T., Ph.D (BDP) Animal and human Pose Estimation & Klasifikasi citra retina untuk mendiagnosi penyakit
  1. Human pose estimation
    • Pembangkitan Gait Signal dari Visual Kinematic Pose
    • Klasifikasi Normal Gait dan Disorder Gait dari Kinematic Pose
    • Hand pose estimation
  2. Klasifikasi Citra Retina untuk Mendiagnosis Penyakit Menggunakan Deep Semi-Supervised Learning
  3. Computer Vision Application in Agricluture
  4. Animal Pose Estimation and Behavior
Pemrosesan Citra Digital, Pembelajaran Mesin
FEBRYANTI STHEVANIE, S.T., M.T. (FSV) fire detection form image or video, smoke detection from iamge or video, image segmentation
  1. Fire (dan atau Smoke) detection from image or video menggunakan image processing
  2. Melakukan segmentasi pada citra medis mata untuk mendeteksi adanya penyakit glaukoma
Bahasa Pemrograman (Python, Open CV, Matlab), Pemrosesan Citra Digital (Wajib), Visi Komputer (Tidak Wajib)
TJOKORDA AGUNG BUDI WIRAYUDA, S.T., M.T. (COK) soft-biometric system
Prof.Drs SAPARUDIN, M.T., Ph.D. (UIN) recognition system
Dr. GAMMA KOSALA, S.Si. (GKL) Image Processing, Pattern Recognition
  1. Computer Vision untuk Intelligent Transportation:
    • Deteksi dan Pengenalan Plat Nomor
    • Deteksi dan Pengenalan Logo Pabrikan Kendaraan
    • Deteksi Kendaraan dan Perhitungan keluar/masuk kendaraan
    • Klasifikasi Jenis Kendaraan (truk/bis/mobil/motor)
    • Pengukuran kecepatan kendaraan
    • Deteksi pelanggaran lalu lintas (pelanggaran marka, pengendara sepeda motor tanpa helm,dll)
    • Adaptif traffic light berdasarkan kepadatan kendaraan
  2. Deteksi Objek / Klasifikasi Objek selain topik A
Pemrosesan Citra Digital, Pembelajaran Mesin

Artificial Intelligence

Supervisor Topic Descriptions Pre-Requisite Course
Dr. MAHMUD DWI SULISTIYO, S.T., M.T. (MDS) Semantic segmentation
  1. Semantic segmentation for intelligent transportation systems
  2. Semantic segmentation for human understanding
  3. Semantic segmentation for medical imagery
  4. Semantic segmentation and object detection for human crowd localization (WRAP)
  5. Recommender and prediction systems in smart farming (WRAP)
Dasar Pemrograman (Python, Matlab), Pemrosesan Citra Digital, Pembelajaran Mesin, Calculus/Applied Mathematics, Statistics
Dr. EMA RACHMAWATI, S.T., M.T. (EAR) object recognition & detection
  1. Pengenalan gender-etnis-usia berdasar wajah
  2. Deteksi glaukoma berdasarkan segmentasi semantik: menggunakan UNet, DeepLab, SegTrans
  3. Daily object detection & recognition menggunakan Vision Transformer
  4. Segmentasi semantik bone scan images untuk deteksi metastasis: menggunakan UNet, DeepLab, SegTrans
  5. Image captioning: membangkitkan deskripsi teks dari citra
Pemrosesan Citra Digital, Pembelajaran Mesin
SITI SA’ADAH, S.T., M.T. (SSD) prediksi stabilitas keuangan/perekonomian berbasis metode Machine Learning; AI Healthcare.
  1. Forecasting and Modelling
  2. Computational Finance
  3. Economic Forecasting
  4. AI Healthcare
  5. Machine Learning AI and Medicine
RISNANDAR, S.T., M.T., M.Eng., Ph.D. (RRD) Vision and Imaging Analyze & Technology
  1. Autonomous and non-autonomous vehicle (lane, identity number, shadow)
  2. COVID-19
  3. Plants, fruits, and wood
  4. Satellite image
  5. Robotics
Dasar Pemorograman (Python, Matlab), Pemrosesan Citra Digital, Pembelajaran Mesin, Calculus/Applied Mathematics, Statistics,
Dr. SUYANTO, S.T., M.Sc. (SUO) Swarm Intelligence; Explainable Artificial Intelligence; Advanced Nearest Neighbor Classifiers;
  1. Riset dengan pendanaan mandiri/internal:
    • Swarm Intelligence for Continuous Optimization Problems: function, science, and engineering optimization
    • Swarm Intelligence for Discrete Optimization Problems: vehicle routing problem, timetabling, etc.
    • Explainable Artificial Intelligence for Medical Applications: Diabetes, Glaucoma, Lung, Cancer, etc.
    • Explainable Deep Learning for Robust Computer Vision: object detection, classification, identification
    • Advancing Nearest Neighbor Classifiers: multi-voter molti-commission, representation-based classifier, etc.
  2. Riset dengan pendanaan eksternal:
    • Model Silabifikasi Fonemis Kata dan Entitas Nama Bahasa Indonesia
    • Model Text-To-Speech Bahasa Indonesia yang Lebih Akurat dan Natural
    • Deteksi Penyakit Glaukoma Multikelas
Python/Matlab programming, Pemrosesan Citra Digital, Machine Learning, Deep Learning, Probability theory, Statistics.
Dr. AGUS HARTOYO,S.T.,M.Sc. (AHY) Forensic analysis of (COVID-related) Indonesian texts:
  1. Automatic detection of COVID-related hoaxes
  2. Automatic authorship identification of text messages
  3. Automatic extraction of real-world relationships among social media users
  4. Identifiability analysis of statistical models
Data (text) mining, machine learning, probability and statistics, linear algebra, Python/Matlab programming
HENDY IRAWAN, S.T., M.T. (HIW) early warning system for earthquake
Dr. EDWARD FERDIAN, S.T., B.Sc., M.Sc. (EDF) image processing & deep learning

Computing

Supervisor Topic Descriptions Pre-Requisite Course
Dr. FARAH AFIANTI, S.T.,M.T. (FAR) Skema membership yang rendah komputasi
  1. Lightweight cryptography
  2. Bloom Filter Membership Scheme
  3. IoT Blockchain
  4. Broadcast Authentication in WSN
Struktur data (2,3), Keamanan Siber (1,4)
MUHAMMAD ARZAKI, S.Si., M.Kom. (MZI) digital signature Implementing Isogeny-based Blind Ring Digital Signature Scheme for Blockchain
Ir. ARI MOESRIAMI BARMAWI, M.Sc., Ph.D. (ABW) kriptografi & steganografi
  1. Blockchain Security
  2. QR Code Security
  3. Behaviour-based authentication
  4. Steganograpy and Steganalysis
PRASTI EKO YUNANTO, S.T., M.Kom. (PEY) biometrik dinamis untuk user authentication
  1. Dynamic biometrics
  2. Behaviour-based authentication
Dasar Pemrograman, Matrik dan Ruang Vektor, Logika Matematika, Pembelajaran Mesin
GIA SEPTIANA WULANDARI, S.Si., M.Sc.,Ph.D (GIA) Theorem prover for graph program verifications
  1. Reasoning about graph programs.
    Membuat pemrograman graf dengan bahasa pemrograman GP 2, disertai dengan bukti formal kevalidannya dengan menggunakan Isabelle.
  2. Efficient graph programs.
    Membuat pemrograman graf dengan bahasa pemrograman GP 2, dengan tingkat efisiensi yang tidak lebih buruk daripada algoritma (dengan imperative language) yang telah diketahui tingkat keefisienannya
  3. Computing by graph transformation.
    Menerapkan teori transformasi graf pada pemrograman graf untuk studi kasus tertentu
Logika Matematika (1), Matematika Diskrit (1,2,3), Analisis Kompleksitas Algoritma (1), Strategi Algoritma (2), Teori Bahasa dan Automata (1,2,3)
DADE NURJANAH, S.T., M.T., Ph.D. (DNH) Komputasi sosial dan rekayasa ontology
  1. Sistem adaptif dan personalisasi
    Topik ini berkaitan dengan kemampuan adaptasi dan personalisasi sistem cerdas berdasarkan karakteristik pengguna, baik individu maupun grup.
  2. Personalised recommender systems
    Topik ini berkaitan dengan metode-metode yang digunakan pada sistem pemberi rekomendasi untuk menghasilkan rekomendasi yang personal untuk individu atau grup.
  3. Representasi pengetahuan dan rekayasa ontology
    Topik ini berkaitan dengan akuisisi pengetahuan tentang domain, representasi pengetahuan dan penalaran, pemodelan ontology dan graf pengetahuan (knowledge graph), dan sistem berbasis pengetahuan
HANI NURRAHMI, S.Kom., M.Kom. (HUI) collaborative research recommendation
  1. Sistem rekomendasi untuk kolaborasi penelitian
  2. Deteksi cyberbullying dan ujaran kebencian dalam bahasa Indonesia menggunakan metode graph dan NLP
IZZATUL UMMAH, S.T., M.T. (IZA) Analisis social network untuk mengetahui kecenderungan personality/behavior disorder
  1. Machine learning AI for psychology (text mining, NLP, prediction, classification)
Data Mining, Machine Learning
BAMBANG ARI WAHYUDI, S.Kom., M.T. (BBD) QR code authentication
  1. QR Code Security
  2. QR Code Wallet
  3. Image Data Hiding (Steganography)
  4. Visual cryptography